MASA TAARUF SISWA MADRASAH TAHUN 2025
Pengenalan Lingkungan Madrasah
Kegiatan tersebut diperuntukan untuk ajang memperkenalkan madrasah budaya madrasah kepada siswa-siswi baru yang dinyatakan sudah diterima melalui mekanisme administrasi pendaftaran. Ajang saling memperkenalkan baik dari antar siswa baru juga kepada Guru, Karyawan dan warga madrasah lainnya.SISWA-SISWI
Siswa-siswi yang mengikuti kegiatan tersebut berjumlah 54 orang yang berasal dari berbagai daerah di Jawa Tengah dan Sumatra sebagian.
KEGIATAN
Kegiatan Matsama ini, memperkenalkan berbagai peraturan-peraturan madrasah seperti, tata tertib , kegiatan ekstrakulikuler, pramuka, osis dan kegiatan pembiasaan lainnya yang terdapat di madrasah. Seluruh siswa madrasah harus dan wajib mengikuti peraturan -peraturan yang berlaku selama menjadi siswa di MTs Al-Manar Tengaran, Hal tersebut sebagaimana disampaikan oleh Kepala Madrasah Bapak Prehanto, S.Pd.I.
Selengkapnya kunjungi media sosial kami.








Tidak ada komentar:
Posting Komentar